Nenek Luhu adalah seorang tokoh yang dikisahkan hilang secara misterius dalam legenda masyarakat Ambon, Maluku. Namun, tokoh ini sering muncul ketika hujan turun disertai cuaca panas. Menurut kepercayaan masyarakat setempat, jika terjadi demikian mereka tidak bernai keluar rumah karena Nenek Luhu akan mengambil siapa saja yang ditemuinya, terutama anak-anak.
Cerita Legenda Nenek Luhu | 3 Reviewers | | Rating: 5